Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Tes PT. ART Piston Indonesia

PT. ART Piston Indonesia merupakan perusahaan manufaktur asal Jepang yang bergerak di bidang automotif. Main product dari perusahaan ini adalah Piston/Torak, baik untuk kendaraan roda 2, roda 4, maupun mesin diesel. Mother company dari perusahan ini adalah perusahaan ART Metal CO. LTD yang berada di Kota Ueda, Nagano Jepang. PT. ART Piston Indonesia berlokasi di Kawasan Industri Surycipta, Kabupaten Karawang. Selain di Indonesia perusahaan ART Metal CO. LTD juga memiliki beberapa cabang perusahaan di berbagai negara, diantaranya ART Serena Piston Company yang berada di Thailand, dan ANQING ART Piston Company yang berada di China. Pada saat ini PT. ART Piston Indonesia memiliki ± 185 karyawan dan kapasitas produksi mencapai kurang lebih 350.000/Pcs dalam setiap bulan. Berikut pengalaman tes rekrutmen yang saya jalani. Saya apply perusahaan ini melalui websitenya di art-piston.co.id. Motivasi awal adalah saya mencari perusahaan yang dekat atau minimal tidak terlalu jauh dari rumah

Tes PT. Sugar Group Companies

PT. Sugar Group Companies (SGC) adalah perusahaan perkebunan dan pabrik gula tebu yang cukup besar di Indonesia dimana produk unggulannya yang kita kenal Gulaku. Perkebunanya yang cukup luas terletak di Lampung, dan head officenya berada di daerah Sudirman, Jakarta. Saya apply perusahaan ini lewat Karir ITB, untuk posisi Purchasing buat penempatan di Kantornya di Jakarta. Walaupun iklannya di karir ITB namun saya daftarnya lewat email ke hrd SGC nya yang disedikan di iklan Karir ITB tersebut. Kurang lebih 2 minggu setelah apply, saya dapat sms dan email undangan tes tulis di salah satu gedung di kampus UI, Depok. Yang ikut tes cukup banyak, lebih dari 100 orang. Disana saya kenalan dengan beberapa teman dari berbagai kampus, dan banyak dari IPB dan ITB. Ketemu juga dengan teman satu kelas saat les IELTS di Bandung beberapa bulan yang lalu..wah ketahuan deh padahal dulu pas introducing di kelas motivasi ikut les IELTS ini ingin melanjutkan master ke Luar negeri, eh malah belok ingin k

Tes PT. Toyonaga Indonesia

PT. Toyonaga Indonesia adalah perusahaan manufaktur sparepart otomotif asal Jepang yang berlokasi di Delta Silicon 3, Cikarang. Produk dari perusahaan ini antara lain commutator, solenoid, gear. Jumlah manpowernya tidak terlalu banyak, sekitar 130 karyawan. Saya melamar ke perusahaan ini lewat ITB Karir. Posisi yang saya lamar saat itu adalah Quality Control. Kurang lebih 2 minggu setelah saya apply, saya dapat email undangan tes tulis dan interview awal. Lokasi tesnya di factorynya di Delta Silicon 3. Waktu tes tiba. sampai di lokasi, saya diantar oleh security ke lobi. Di lobi saya bertemu HRD nya namanya Bu Evi lalu diantar ke ruangan untuk menjalani tes. Untuk QC, tes pertama adalah tes tulis mengenai matematika dasar, trigonometri, drawing dan gambar teknik. Kemudian essaynya ada soal mengenai pengetahuan tentang Quality seperti jobdesk, fishbone diagram, dokumen2 QC, dll. Oh ya, semua soal dalam bahasa inggris. Setelah itu menunggu beberapa saat dan lanjut interview denga